Green Pramuka City

 

Hunian atau properti Apartemen terbesar dan terlaris di Jakarta pusat

Green Pramuka memang salah satu apartemen terbesar saat ini di jakarta Pusat dan menjadi apartemen yang paling di cari untuk sewa atau beli.

Sejak didirikan di Maret 2010, Kami telah membantu puluhan ribu warga negara Indonesia, maupun warga negara asing untuk menemukan hunian idaman maupun investasi pilihan mereka.
Kami menyediakan Hunian berfasilitas lengkap di green pramuka city dengan konsep “One Stop iving Environtmen”, terbesar di Pusat jakarta dan paling up-to-date untuk membantu Anda dalam membuat keputusan.
 

Sertifikat STRATA TITLE

Sebutan ini lebih sering dipergunakan atau dipakai mengganti Sertifikat Hak Milik Satuan Rumah Susus (SHMSRS)
 

Developer

PT. Duta Paramindo Sejahtera (DPS)

Alamat & Lokasi

Jl. Jend A Yani Kav 49 Cempaka Putih, Jakarta Pusat. 10570

 

Penghargaan

  • Golden Property award 2015 sebagai Best Urban Living Apartemen
  • BTN Award 2014 sebagai pengembang KPA non-subsidi
  • BTN Award sebagai Pengembang KPA non-subsidi tahun 2015

Piagam penghargaan yang diterima Developer Apartemen Green Pramuka City

Kami kerjasama dengan:

Green Pramuka City memiliki lahan seluas 12,9 ha dengan KDB 30%, sisanya berupa ruang terbuka (pengertian ruang terbuka bukan hanya hijau tetapi termasuk jalan, saluran, parkir, kolam renang, jogging track, dan lain-lain).

KDB 30% akan terasa dengan jarak tower +/- 30 meter karena penyediaan ruang terbuka yang luas, sehingga ruang lebih lega.

Lokasi Apartemen Green Pramuka City dibagi menjadi dua daerah Perencanaan (selanjutnya disebut DP), yaitu DP 1 dan DP 2 yang dipisahkan jalan Boulevard selebar 15 meter. Area DP 1 (area utara jalan Boulevard) direncakanan dibangun 6 tower dengan 4 tower sudah terhuni :

  1. Tower 1 : Fagio (tapak U) hand over 2012 (hijau)
  2. Tower 2 : Pino (Tapak U) Hand over 2012 (kuning)
  3. Tower 3 : Chrysant (tapak U) hand over 2013 (biru)
  4. Tower 4 : Bougenville (tapak U) hand over 2014 (merah)
  5. Dan untuk tower yang belum dibangun (dibelakang Chrysant-Bougenville dan dibelakang Fagio)

DP 2 (area selatan jalan Boulevard) direncanakan dibangun 7 tower dengan 5 tower sudah dihuni :

  1. Tower 5 : Orchid (tapak U) hand over 2016 (hijau tosca)
  2. Tower 6 : Penelope (tapak T) hand over 2016 (pink)
  3. Tower 7 : Scarlet (tapak U) hand over 2016 (ungu)
  4. Tower 8 : Nerine (tapak U) hand over 2017 (magenta)
  5. Tower 9 : magnolia (tapak T) hand over 2018 (orange)
  6. Dan ada 2 Tower yang belum dibangun (dibelakang pool taxi dan belakang magnolia)

Fasilitas Green Pramuka City

  • Jalan boulevard lebar 15 meter panjang +/- 500 meter dari A Yani sampai dengan Pramukasari, dimana ada 2 akses keluar masuk kawasan yaitu pintu timur (A yani) dan dari Barat (Pramukasari)
  • Jungle Ponds berikut Jogging Track, taman dan gazebo
  • Private Pools untuk dewasa dan anak seluas +/- 300 m2 berikut taman, dan ruang bilas untuk fasilitas tower Fagio, Pino, Chrysant dan Bougenville yang hanya dapat dimasuki dengan acces card
  • Giant pool untuk dewasa dan anak-anak seluas +/- 4,000 m2 dilengkapi jogging track, taman, gazebo untuk fasilitas bersama tower Orchid, Penelope, Scarle, Nerine dan magnolia.Untuk masuk juga sama menggunakan acces card sehingga merupakan area private untuk penghuni saja.
  • Fasilitas penunjang Mall green Pramuka (green pramuka suqare)

 

Di lingkungan Apartemen Green Pramuka City terintegrasi atau terdapat Mall Green Pramuka Square dengan tenant ber-nama seperti bioskop atau teather untuk nonton yaitu CGV Green Pramuka. Lokasi  apartemen  sangat strategis, berletak di Jalan Protokol Jend A Yani dan sisi TOL Wiyoto Wiyono cawang-tanjung priok.

 

Disekitar Apartemen terdapat Hunian atau dikelilingi perumahan Elit di cempaka putih dan perumahan Pulomas.

Mall green pramuka ini memang menjadi daya tarik untuk penduduk sekitar untuk berbelanja bahkan bersantai di cafe resto yang bervariasi konsep. Tenan-tenan ini terdapat dia green pramuka apartment.

Minat sewa apartemen Green Pramuka City juga sangat tinggi, mulai dari sewa unfurished dan full furnished , tersedia tipe unit sewa studio, sewa 2 kamar atau studio plus .

Apakah Apartemen green pramuka bermasalah? tentu itu tidak benar, karena kami sudah berhasil melakukan serah terima unit sampai tower ke-9 tahun ini (januari 2019) dan bekerjasama juga dengan Bank besar untuk penyediaan KPA (kredit kepemilikan apartemen). Proses jual-bei bahkan sewa juga tidak ada kendala atau permasalahan.

Di Green Pramuka Mall ada tenan apa aja?

  • CGV
  • Citrus
  • BANK & ATM Center
  • Cafe Resto
  • Funworld
  • Salon
  • Masjid
  • Gereja
  • Laundry
  • Kolam renag tiap tower
  • Taman & Junggle Pond
  • dll